- Buka aplikasi Corel draw, setelah anda masuk Corel draw lalu buat halaman baru (ctrl+N), maka akan muncul tampilan seperti berikut :
2. Langkah pertama buat 2 buah objek ellipse tool tanpa
menekan CTRL , yang satu besar yang satu kecil dan posisikan seperti gambar
dibawah ini :
3. Sekarang buat guide untuk teksnya , buat 1 lagi objek
elips sedang , beri warna merah caranya klik kanan pada warna merah pada color
palette :
4. Kini hanya butuh ¾ dari seluruh lingkaran merah, aktifkan lingkaran merah
kemudian pada property bar pilih Arc :
Sehingga menjadi seperti :
5. Gunakan Shape Tool untuk menarik sudut dari lingkaran
seperti gambar dibawah ini :
6. Buat satu guide untuk tulisan dibawah, dengan mengcopy
lingkaran merah , kemudian posisikan seperti berikut :
7. Sekarang ketikan Teks dengan menggunakan Text Tool , contoh
: PD. ELSA PUTRI COLECTION , font yang saya gunakan type : IMPACT
8. Kemudian aktifkan teks tersebut dan klik menu TEXT à Fit Text To
Path , lalu klik lingkaran merah atas .
sehingga menjadi seperti pada gambar dibawah ini :
9. Untuk Teks bagian bawah sama prinsipnya dengan cara
diatas , ketikan Teks “TASIKMALAYA”. Dan gunakan mirror agar menjadi seperti berikut
:
10. Hilangkan warna merah pada lingkaran guide, dengan cara
aktifkan klik guide tersebut menggunakan shape tool kemudian klik kanan icon
paling atas pada color palette :
11. Beri tanda bintang diantara teks, dan tambahkan logo di
tengahnya . kemudian pertebal beberapa point :
12. Dan HASILNYA :
~SELESAI~
Tidak ada komentar:
Posting Komentar